Cara membuat bunga teratai dari sedotan

bunga teratai biasanya tumbuh diatas air , seperti kolam dan danau. Keindahan bunga teratai tersebut sudah tidak diragukan lagi sehingga banyak orang yang menyukai bunga tersebut.
Namun, bunga tersebut tumbuh diatas air seringkali kita sulit untuk mandapatkannya dan dijadikan sebagai hiasan di rumah apalagi didalam ruangan.
Apakah anda tahu? Jika kamu bisa kreatif, bunga tertarai yang hidup di air  tersebut bisa dimiliki dan menghiasi ruangan tanpa perlu harus ribet dan takut layu.
Caranya ialah membuat bunga teratai berbahan sedotan bekas yang pastinya tidak pernah akan layu. Bagi anda yang ingin memilikinya tanpa harus susah mencari diluaran sana, berikut  ini says akan menjelaskan cara membuat bunga teratai dari bahan sedotan bekas,ikutilah cara berikut ini;





Alat dan bahan - bahan
  • Sedotan
  • Kawat
  • Gunting


Langkah - langkah
  • Persiapkan 4 batang sedotan dan potong - potong dari setiap batangnya dijadikan menjadi 4 bagian dengan sama panjang.
  • Lalu potong lagi sedotan kecil tersebut dengan pola meruncing, sebisa mungkin agar tiap potongan berukuran sama panjang.
  • Kemudian, buka potongan sedotan yang sudah berbentuk kelopak, kemudian lipat mengikuti garis pada sedotan, selanjutnya lipat kembali bagian bawah kurang lebih 1/3 bagian dari pangkal kelopak bunga.
  • Tusukan pangkal bunga tersebut kedalam jarum satu persatu hingga berjejer dengan rapat.
  • Tusukan kawat dari ujung jarum yang berlubang dan pindahkan kelopak bunga tersebut di dalam kawat secara hati - hati.
  • Selanjutnya, ikat kelopak- tersebut dengan cara melingkarkan kawat dan serut kelopak bunga hingga semua kelopak menyatu.
  • Langkah terakhir selanjutnya kamu bisa menambahkan warna putih di tengahnya agar terlihat lengkap dan cantik.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara membuat lampu hias dari batok kelapa

cara membuat hiasan dinding dari kancing baju

Cara membuat lampu belajar dari batok kelapa